Tugas Pendahuluan M4




Kondisi
[Kembali]
Percobaan 2, Kondisi 7
Buatlah rangkaian seperti gambar percobaan 2 dengan menggunakan IC 74249 dan seven segment common anoda


Percobaan 3 kondisi 6
Buatlah rangkaian seperti pada percobaan 3, dan ubahla sumber tegangan menjadi 12 volt


Rangkaian Simulasi [Kembali]
Percobaan 2, Kondisi 7










Percobaan 3 kondisi 6






 Video [Kembali]
Percobaan 2, Kondisi 7




Percobaan 3 kondisi 6






Prinsip Kerja [Kembali]

Percobaan 2, Kondisi 7

Pada rangkaian diatas, sesuai dengan kondisinya yaitu, buatlah rangkaian seperti gambar percobaan 2 dengan menggunakan IC 74249 dan seven segment common anoda yang dimanaPin LT (Lamp Test) memiliki fungsi untuk mengaktifkan semua output menjadi aktif low, sehingga semua led pada seven segmen menyala dan menampilkan angka 8. Pin LT akan aktif jika diberi logika low. Pin ini juga digunakan untuk mengetes kondisi LED pada seven segment.

Pin RBI (Ripple Blanking Input) memiliki fungsi untuk menahan data input (disable input), pin RBI akan aktif jika diberi logika low. Sehingga seluruh pin output akan berlogika High, dan seven segment tidak aktif.

Pin RBO (Ripple blanking Output) memiliki fungsi untuk menahan data output (disable output), pin RBO ini akan aktif jika diberikan logika Low. Sehingga seluruh pin output akan berlogika High, dan seven segment tidak aktif.


Percobaan 3 kondisi 6
Pada rangkaian diatas, sesuai dengan kondsinya yaitu buatlah rangkaian seperti pada percobaan 3, dan ubahla sumber tegangan menjadi 12 volt.
Spesifikasi dari IC 74193 :
Pin D0, D1, D2, D3 sebagai input.
Pin UP sebagai counter UP atau perhitungan dari nilai terkecil ke nilai terbesar.
Pin DN sebagai counter Down atau perhitungan dari nilai terbesar ke nilai terkecil.
Pin PL sebagai pengatur perhitungan melalui inputan atau perhitungan UP atau DN
Pin MR sebagai master reset yang mereset nilai menjadi 0.
Pin Q0, Q1, Q2, Q3 sebagai output.
Pin TCU sebagai outputan yang akan dinput ke IC ribuan, ratusan dan seterusnya dengan perhitungan UP
Pin TCD sebagai outputan yang akan dinput ke IC ribuan, ratusan dan seterusnya dengan perhitungan Down

Spesifikasi dari IC 74LS47 :
Pin A, B, C, D sebagai inputan. 
Pin BI/RBO (Ripple blanking Output) sebagai menahan data output (disable output), pin RBO ini akan aktif jika diberikan logika Low. Sehingga seluruh pin output akan berlogika High, dan seven segment tidak aktif. 
Pin RBI (Ripple Blanking Input) sebagai menahan data input (disable input), pin RBI akan aktif jika diberi logika low. Sehingga seluruh pin output akan berlogika High, dan seven segment tidak aktif.
Pin LT (Lamp Test) sebagai mengaktifkan semua output menjadi aktif low, sehingga semua led pada seven segmen menyala dan menampilkan angka 8. Pin LT akan aktif jika diberi logika low. Pin ini juga digunakan untuk mengetes kondisi LED pada seven segment.
Pin QA, QB, QC, QD, QE, QF, QG sebagai output.

Pada rangkaian ini dilakukan perhitungan pada IC 74193 yang mana outputnya akan diinput ke IC 74LS47 yang dapat dilihat angka inputannya menggunakan bcd seven segment anoda


Link Download [Kembali]



Tidak ada komentar:

Posting Komentar