SUHU RUANGAN OTOMATIS MENGGUNAKAN FUZZY

Referensi : 

1. Sistem Kendali Pengatur Suhu Ruangan pada Smart Building dengan Aplikasi Telegram menggunakan Fuzzy Logic Control oleh Abdullah Syafii dkk




                1. Tujuan [back]
- Mahasiswa mampu membuat program fuzzy pada matlab
- Mahasiswa mampu merancang sistem fuzzy

                2. Alat dan Bahan [back]

- Matlab

                3. Dasar Teori [back]


MATLAB
MATLAB merupakan bahasa pemrograman tingkat tinggi yang dikembangkan oleh MathWorks dan dikhususkan untuk komputasi numerik, visualisasi,  dan  pemrograman. 


Parameter input yang digunakan pada kasus ini adalah 
1. Temperatur suhu ruangan

  • Sangat Dingin ( <18℃)
  • Dingin (16℃ - 20℃)
  • Sejuk Nyaman (18℃ - 24℃)
  • Nyaman Optimal (22℃ - 28℃)
  • Hangat nyaman (24℃ - 30℃)
  • Panas (28℃ - 36℃)
  • Sangat Panas (>36℃)

2. Banyak orang pada ruangan

  •      tidak ada
  •      sangat sedikit
  •      sedikit
  •      sedang
  •      banyak
  •      sangat banyak
  •      padat

berikut merupakan nilai variabel di atas 



Parameter Output pada kipas yang dikelompokkan menjadi 7 yaitu

  • lama sekali
  • lama
  • cukup lama
  • sedang
  • cukup cepat
  • cepat
  • sangat cepat


Tiap-tiap parameter ini ditentukan oleh paramter input yang telah kita tentukan sebelumnya.
 





                4. Percobaan [back]

Langkah 1 : Membuka toolbox fuzzy


Langkah 2 : Memasukkan Parameter Input





Langkah 3. Menentukan membership function





Langkah 4. Menentukan rules untuk output suhu ruangan







Langkah 5. Ouput dari fuzzy control













                  5. Video [back]





                  6. Download [back]

Download MATLAB File : click
Download HTML :
Download Video :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar